Please .... !!!!

netinstall mikrotik

Sekarang saya mau mencoba melakukan NetInstall. Cuman saya belum pernah mencobanya. Kira2 bagaimana langkahnya ?

Answer

Untuk router RB750 dan RB750G tidak ada port serialnya. jika router lain yang memiliki serial port, sehingga cukup membutuhkan Kabel UTP saja. Untuk Instalasi menggunakan NetInstall pada RB750 dan RB750G.

Matikan firewall dan antivirus anda sementara dan set IP statik pc anda, misalnya 192.168.1.1
Jalankan netinstall dan tekan tombol Net Booting, lalu aktifkan Boot Server Enabled. Isikan Client IP dengan IP yang 1 network dengan IP statik pc anda. (misalnya 192.168.1.2)
Tancapkan kabel ethernet dr pc anda ke ether1 RB750
Pada saat power mati, anda tekan dan tahan tombol resetnya
Sambil tetap ditahan reset, nyalakan power adaptornya
Tahan terus tombol resetnya sampai mac-address ether1 terbaca di netinstall lalu lepaskan tombol resetnya
Tekan Nstreme / mac address yang baru muncul di netinstall, pilih versi paket, lalu tekan tombol install.

Langkah instalasi bisa anda lihat video tutorialnya di http://www.mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=25 dan serta silahkan baca juga manual lengkap netinstall di http://wiki.mikrotik.com/wiki/Manual:Netinstall.

Topologinya seperti ini:

………………………………………..Komputer [+]——————————–[+] Router RB750

Point to Point Pasang Kabel UTP nya.

Jadi 4 Hal yang dibutuhkan:

Software NetInstall dapat dowload di http://mikrotik.co.id/getfile.php?nf=netinstall-4.11.zip
Paket Mikrotik dapat didownload http://files.quicklinkwireless.com/mikrotik/
Satu Kabel UTP
Komputer

0 komentar:

Posting Komentar